Dalam sebuah galaksi yang aman dan tenteram, tiba-tiba muncullah penjahat dan monster yang mendatangkan malapetaka, dan inilah saatnya bagi Anda untuk memerintahkan KairobotCorps, sebuah brigade tentara massal penjaga perdamaian galaksi. Anda dan Kairobot Corps bertugas untuk membantu planet berpatroli dan mengenyahkan penjahat dan membangun reputasi Anda sebagai kekuatan keamanan paling elit di liniAndromeda! Jangan lupa mencoba beragam misi mengejutkan, meng-upgrade koloni tentara Ada, hingga mempersenjatai tentara Anda yang berpatroli. |
0 komentar:
Posting Komentar